Personil Bhabinkamtibmas Polsek Purwakarta Bantu Warga terdampak Longsor di Kelurahan Kotabumi
-Polres Cilegon-Polda Banten. Rabu.14 Januari 2026 – Bhabinkamtibmas Rt.02/08 Kelurahan Kotabumi, Bripka Agustoni dari Polsek Purwakarta Polres Cilegon, segera bergerak membantu warga yang mengalami longsor pada tanah sekitar rumah di Lingkungan Penyairan Atas. Kegiatan bantuan ini dilakukan secara bersama dengan pihak terkait untuk memastikan keselamatan dan kesejahteraan masyarakat terdampak. Setelah menerima...

